Bulan Agustus idenytik dengan "Kemeriahan menyambut HUT RI". Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Sumatera Selatan turut memeriahkan Hari kemerdekaan dengan mengadakan lomba 17an, antara lain Lomba kelereng, makan kerupuk, balon gembira dan gaplek. Kemeriahan lomba 17an ini diikuti oleh seluruh pegawai / staf Dinas, kegiatan ini dibuka oleh Sekretaris Dinas .H. Efriliansyah.